ANGKARAJA – Pabrikan berlambang garputala punya produk baru yang bikin deg-degan kompetitor.
Honda dan Vespa kaget muncul motor baru Yamaha 125 desain retro harga setara Honda BeAT Rp 18 jutaan menarik pembeli.
Desain retro klasik sedang diminati anak muda zaman sekarang.
Gaya seperti Vespa dan Honda Stylo sedang jadi acuan karena klasik.
Tidak mau kalah, Yamaha luncurkan motor matic retro klasik harganya cuma setara Honda BeAT.
Adapun motor matic klasik harga irit tersebut Yamaha All New Janus model year 2024.
Yamaha Janus 2024 dibanderol mulai Rp 18,3 jutaan sampai Rp 20,9 jutaan.
Desainnya masih mempertahankan khas motor matic retro Eropa yang punya kesan elegan dan premium.
Bodi membulat layaknya motor matic retro dengan headlamp oval yang masih menggunakan lampu halogen.
Baca Juga: joan-mir-frustrasi-konsesi-tidak-beri-manfaat-apapun-buat-honda
Pada area dapur pacu, Yamaha Janus mengusung mesin satu silinder SOHC Blue Core 125 cc 2 katup pendingin udara.
Diklaim menghasilkan tenaga 9,3 dk pada 8.000 rpm dam torsi maksimum 9,6 Nm pada 5.500 rpm.
Jantung pacu Blue Core ini diklaim memliki konsumsi BBM rata-rata di angka 1,88 liter per 100 km atau setara 53,2 km per liter.
Sedangkan kapasitas tangki BBM 4,2 liter, artinya Yamaha Janus bisa ngacir sekitar 223,44 km sekali full tank.
Update terbaru hadir dengan pilihan kelir anyar di tiap varian dari Standard, Limited Edition, hingga Special Edition.
Kesan mewah dari motor matic ini kentara dari penggunaan warna bodi satin dikombinasikan jok warna cokelat untuk tipe Special Edition.
Di bagian belakang,punya desain terbilang cukup unik, stoplamp LED model sein terpisah yang berada di sepatbor.
Soal fitur, dibekali panel instrumen analog dengan MID, lampu senja, one push start, keyless system, serta stop & start system khusus tipe Special dan Limited.
Di kaki-kaki, motor matic retro ini menggunakan pelek 14 inci dengan ukuran ban depan 80/80 dan ban belakang 110/70.
Dijual di Vietnam, harga Yamaha Janus 2024 dibanderol mulai 29.151.000 VND sampai 33.382.000 VND.
Atau setara Rp 18,3 jutaan sampai Rp 20,9 jutaan (kurs 1 Vnd = Rp 0,63).
Sumber: epictotoprediksi.my.id